Latest News

Cara Memilih Dan Memasang Template Seo Friendly

template seo friendly
Tips Memilih Dan Cara Memasang Template Seo Friendly Pada Blog - Ya,template seo friendly memang perlu di pasang pada blog kita.Seo friendly,lebih tepatnya search engine friendly.Sebagian mengartikanya sebagai hal yang di sukai mesin pencari.Namun saya mengartikanya sebagai hal yang mudah di baca oleh search engine.Memasang Template Search engine friendly termasuk Langkah belajar seo optimasi On page.

Kenapa kita harus memasang template seo friendly pada blog?.Dan bagaimana cara pasang template seo tersebut?.

Semua blogger termasuk saya pasti menginginkan blognya berada pada halaman pertama mesin pencari terutama google.Sebagai dasar pengoptimalan blog atau tutorial seo,kita harus memasang template seo.Tujuan dari pemasangan template seo adalah agar struktur blog mudah di baca oleh robot search engine yang berkunjung ke blog kita.Pada akhirnya,blog dengan template yang mudah di index akan mendapat nilai yang bagus.

[ Tips ] Memilih Template Seo Friendly

Membuat blog dengan tampilan cantik/keren,menarik dan canggih adalah mudah di lakukan.Namun untuk membuat blog kita optimal,harus memasang template seo fiendly.Karena dalam seo,Index lah yang kita cari.Anda tidak perlu khawatir dengan template seo,karena template seo juga tidak jelek dalam segi tampilan.bahkan menurut saya lebih di sukai pengunjung.

  1. Cari di google dengan kata kunci template seo friendly
  2. Pilih template yang simple (tidak ribet)
  3. Fast loading dan responsive
  4. Tidak terlalu banyak kombinasi warna
Untuk membuat template lebih seo lagi,anda bisa belajar edit template.Seperti pemasangan breadcrum,dynamic heading,permalink,rich snippet.Dsbg.Untuk pemula,anda jangan terlalu bingung memilih template dan mengedit,itu hanya akan menyita waktu anda.Pasang saja seadanya dengan kelengkapan template seo yang anda sukai.Download template yang sudah anda pilih.Biasanya file berbentuk zip,extrack file tersebut.Buka folder hasil extrack dan copy file template,biasanya file berextensi xml.

"anda bisa menggunakan winrar atau 7zip untuk extrack file"
"anda bisa menggunakan wordpad atau macromedia untuk membuka file xml"
"jangan membuka file menggunkan notepad"

[ Cara ] Memasang Template Seo Friendly

pasang template seopasang template seo

Login ke akun blogger anda dan klik pada menu template.Selanjutnya klik pada edit html seperti pada gambar yang anda lihat di atas.


Selanjutnya,hapus semua kode template asal.Paste template seo yang sudah anda download dan copy tadi.Klik simpan template.
memasang template seo



"jika anda sayang dengan template lama anda,simpan template lama sebelum di hapus"
"untuk mempermudah copy atau hapus,tekan ctrl+a untuk menandai semua huruf/kode"

Demikian Tips Memilih Template Seo Friendly Dan Cara Memasangnya.Semoga bermanfaat.
Cara Memilih Dan Memasang Template Seo Friendly 9 Out Of 10 Based On 10 Ratings. 9 User Reviews.

1 Response to "Cara Memilih Dan Memasang Template Seo Friendly"

Berkomentarlah Dengan Bijak